Merek AC di Indonesia sangat banyak sekali. Ada panasonic, Gree, Chanhong, Daikin, Samsung, Toshiba, dll. Karena terlalu beragam terkadang membuat Anda bingung harus memilih AC dengan merke apa.
Artikel ini akan memberikan Anda tips memilih merek AC yang terbaik.
Saat memilih AC pastikan Anda mendapatkan garansi.
AC perlu perawatan berkala yang rutin. Pastikan saat Anda memilih merek suatu AC memiliki jaringan tenaha ahli yang terjangkau di daerah Anda.
Carilah AC yang menggunakan teknologi terbaru dan tentunya menguntungkan Anda.
Tanya atau cari tau review online mengenai merek-merek AC yang akan Anda pilih. Pilihlah yang memiliki review terbaik.
Dengan begini Anda sudah tau kan AC yang Anda butuhkan? Jika Anda masih bingung dan ingin menanyakan banyak hal silahkan konsultasikan saja dulu. Anda bisa curhatkan masalah dan kebutuhan Anda ke tim kami. Tim kami akan membantu Anda untuk memberikan solusi mulai dari merek, tipe hingga besaran pk AC yang Anda butuhkan untuk rumah atau kantor.